GENERATE AND TEST
- Kombinasi metode Depth-First Search dengan Backtracking (pelacakan balik atau mundur)
- Bergerak ke belakang menuju pada suatu keadaan awal.
HILL CLIMBING - Merupakan metode pelacakan yang mengkombinasikan pelacakan Generate and Test dengan Backtracking.
- Untuk langkah awal pelacakan dengan memilih node yang memiliki nilai terbaik (fungsi heuristik).
BEST-FIRST SEARCH - Merupakan kombinasi dari metode Depth-First Search dan metode Breadth-First Search dengan mengambil kelebihan dari metode tersebut.
KESIMPULAN/CATATAN - Model pelacakan heuristik merupakan model pelacakan yang paling banyak dipakai penerapannya dalam aplikasi games dan pencarian jalur optimal
- Pelacakan metode Heuristik dalam pencapaian solusi membutuhkan waktu sedikit bila dibandingkan dengan pelacakan buta ( DFS dan Bredth First Search)
- Karena waktu proses sedikit, maka metode ini membutuhkan space di memori lbh sedikit juga
No comments:
Post a Comment